1. Drone

Training Drone November 2019

Bulan November sudah datang, kami sangat senang memberitahu dronemin sekalian bahwa kami akan kembali membuka kelas training drone November 2019 ini.

Kelas training drone untuk pemetaan kali ini akan dilaksanakan selama 3 hari di Serpong, Tangerang, Banten. Yuk lihat detail pelatihannya.

Tema Pelatihan Drone untuk pemetaan

Tema dari pelatihan drone november 2019 ini adalah Pelatihan Drone untuk pemetaan, adapun materi yang akan disampaikan meliputi ;

  1. Pengantar Pelatihan Drone
  2. Pengantar Drone, Remot Kontrol dan Aplikasinya
  3. Penjelasan tentang Regulasi dan SOP Penerbangan Drone
  4. Paparan lengkap tentang Aerial Surveying
  5. Praktek menerbangkan drone basic
  6. Praktek membuat misi penerbangan drone untuk pemetaan
  7. Praktek menerbangkan drone untuk pemetaan
  8. Praktek pengolahan data drone
  9. Praktek layout peta

Peserta Training Drone

Training Survey Mapping Using Drone ini diperuntukkan bagi para surveyor, baik dari pemerintah maupun dari swasta. Jumlah peserta kami batasi hanya 10 Orang dalam 1 kelas, agar pelatihan bisa lebih efektif.

Adapun syarat menjadi peserta pelatihan adalah sebagai berikut ;

  1. Sehat Jasmani dan Rohani
  2. Untuk peserta yang bukan dari Instansi pemerintahan atau swasta, wajib menyertakan SKCK dari kepolisian (minimal polsek)
  3. Usia minimal 15 tahun

Yang perlu dibawa pada saat pelatihan drone ;

  1. Drone DJI (bisa mavic, phantom atau inspire)
  2. Smartphone
  3. Laptop untuk mengolah data

Waktu dan Tempat pelatihan

Pelatihan survey mapping using drone ini akan dilaksanakan pada;

  • Tempat : Hotel Amaris Serpong
  • Waktu : Kamis, 12 – Sabtu, 16 November 2019

Biaya dan Fasilitas

Biaya training adalah Rp 6.500.000 / Orang, adapun fasilitas yang didapatkan adalah ;

  1. Sertifikat
  2. Training Kit
  3. Meeting room full AC
  4. Modul / Handout
  5. Flashdisk berisi aplikasi, video tutorial dan materi training
  6. Aplikasi untuk latihan (Arcgis, Agisoft, eCognition, Global Mapper)
  7. Video Tutorial
  8. Souvenir Exclusive
  9. Snack dan Lunch
  10. Hotel (check in

Cara mendaftar training

Bagi anda yang tertarik untuk mendaftar training ini, silahkan mengikuti tahap – tahap dibawah ini;

  1. Mengisi formulir pendaftaran ; Klik disini untuk mengisi formulir
  2. Membayar Downpayment sebesar 50% selambat – lambatnya hari jum’at, 8 November 2019 adapun

menghubungi saya melalui WA

Comments to: Training Drone November 2019

Your email address will not be published. Required fields are marked *